Tuesday, August 28, 2012

Tips Memilih Lingerie Yang Cocok Bagi Tubuh Anda


Memilih lingerie yang tepat untuk gaya tubuh anda adalah langkah pertama untuk merasa seksi dan percaya diri. Hal ini berlaku terutama bila anda tidak terbiasa mengenakan lingerie. Apakah anda memilih push up bra berwarna merah atau bustier hitam, kegagalan dalam memilih lingerie yang tepat untuk menonjolkan bentuk unik tubuh anda dapat berakibat pada kepercayaan diri anda dan stres. Ini beberapa tips yang mungkin dapat membantu anda

Lingerie Terbaik untuk Bentuk Tubuh Anda

Sebelum anda dapat memilih lingerie yang tepat, anda perlu memikirkan bagian tubuh anda yang mana yang paling anda suka dan yang ingin anda perlihatkan. Bisa jadi kaki anda, bagian bawah, atau dada anda. Setelah menentukan bagian tubuh yang anda sukai, dan yang tidak anda sukai, anda akan dapat memilih jenis lingerie yang tepat untuk anda.

Ingat! Tidak ada yang terlihat persis seperti model yang ada di iklan majalah, setidaknya sangat sedikit yang seperti itu. Pasangan anda tidak mengharapkan hal ini dari anda. Ingat, Dia mencintai anda dan menghargai anda sebagai diri anda sendiri, jadi go ahead, pilih sesuatu yang seksi dan bersenang-senanglah!

Memilih Bra

Wanita memiliki bentuk dan ukuran dada yang berbeda-beda. Berikut adalah beberapa tips untuk memilih bra
Bila anda memiliki kaki yang panjang, pinggul dan paha yang kecil serta bahu yang lebar, balconnete bra atau bra yang menutup seluruhnya mungkin adalah pilihan terbaik anda.
Decorative bra mungkin adalah pilihan yang tepat untuk bentuk tubuh jam pasir.
segitiga, demi, dan quarter cup bra akan memberikan aksen garis dada untuk wanita dengan tubuh berbentuk buah pir
Wanita yang tidak memiliki lekuk tubuh atau yang berbadan atletik mungkin akan cocok dengan push up bra, contour bra, dan plunge bra.
Memilih Pakaian Dalam
Sedang mencari pakaian dalam tetapi tidak yakin harus memulai dari mana? Berikut beberapa tips yang bermanfaat

Jika anda bertubuh mungil, anda mungkin lebih cocok dengan high-cut panties. Desain dari panties tersebut akan membuat seolah-olah kaki anda lebih panjang.
Untuk anda yang berbadan jam pasir mungkin akan lebih cocok menggunakan Brazilian Thongs dan high waist underwear.
Wanita dengan bentuk tubuh besar harus menghindari jenis panties tertentu yang bisa memperlihatkan tonjolan kulit, seperti thongs. Akan lebih baik, bila memilih boy shorts dan tangas.
Jika anda tidak memiliki lekuk tubuh atau berbadan atletik, mungkin anda ingin mencoba low rise bikini underware atau thongs. Itu akan membantu bagian bawah tubuh anda terlihat lebih penuh dan berisi.
Memilih Bustier hitam yang sempurna
Bustier hitam klasik terlihat sempurna pada wanita yang memiliki payudara besar atau kecil. Ini dapat dipakai sendiri atau dikenakan dibalik gaun tanpa tali bahu (kemben). Manfaat dari bustier adalah untuk mengangkat dan menopang dada anda, tetapi mengenakan bustier juga membantu membuat perut dan pinggang anda terlihat lebih ramping dan terbentuk dengan baik.

Chemise dan Babydolls
Ini adalah pakaian dalam yang cocok untuk semua wanita yang mungkin tidak percaya diri dengan perut atau pinggangnya, namun tetap ingin terlihat seksi saat mengenakan lingerie. Jika anda benar-benar ingin menutupi area itu, pilih yang bermodel jatuh dan pastikan bahannya tidak terlalu tipis

Apakah anda ingin mengenakan bustier hitam yang seksi atau hanya ingin mencari bra yang pas, memilih satu yang sesuai dengan bentuk tubuh anda adalah penting. Anda akan merasa lebih percaya diri dengan bentuk tubuh anda dengan mengenakan lingerie yang tepat.

No comments:

Post a Comment

welcome to my Blog
google,kemeja,tutorial,busana,wanita,investasi,korea,hongkong,japan,entry,software,full version,wanita hamil,utama,obat tradisional,wifi,perseroan,komputer,senilai,rok mini,accesories,gaun,peluang bisnis,twitter,naik,bisnis sampingan,gratis,misalnya,informasi,elektronik,barang,video,versi,online,paket,bisnis online,gratis,kerja,agen,komunitas,menerima,kaya,lowongan,indonesia,website,bisnis internet,cerita lucu,usaha,peluang usaha,rumah audisi,gratisan,forum,gitar,android,olahraga,musim,ringan,audio,keyboard,pulsa,promo blog,herbal,pesta,software,drama,korea,puluhan,laris,foto,lagu,pegawai negeri sipil,lucu banget,ban mobil,artikel,lembaga pendidikan,high heels,download,uang,berita,perusahaan,arab,laptop,dress,kehamilan,handphone,pengalaman,data,lowongan kerja,bisnis modal kecil,berteman,akun,facebook,akun facebook,sosial media,murah,bisnis,cctv,web design,terbaru,kisah nyata,duit,ebook gratis,menerima,kaya,lowongan,hamil,video,barang,wanita,acara,olahraga,acara olahraga,hiburan, acara hiburan